Gardu Trafo PT PLN, Dibiarkan Terbuka Tanpa Pengaman - Batara Pos

Peduli Kasih Batarapos


Gardu Trafo PT PLN, Dibiarkan Terbuka Tanpa Pengaman

Diposkan oleh On 28 Agustus


Masamba. Batara pos

Baca Juga :

Pihak PT. PLN diminta warga untuk segera pasang pagar pengaman untuk gardu trafo yang berada di kelurahan kappuna depan perumahan tomakaka mas. kecamatan masamba kabupaten Luwu Utara. Minggu (27/8/2017).

Tiang gardu trafo yang berdiri tampa pengaman, pagar dibiarkan terbuka oleh pihak PLN Cabang ranting masamba.


Gardu Lisrik  Tegangan tinggi milik PLN Cabang masamba yang kondisinya seperti ada pembiaran tampa kunci dan tampa pagar pengaman.

Warga setempat meminta Trafo yang ada di gardu listrik tersebut untuk segera dipagar kalau pihak PLN mengindahkan permintaan warga maka pihak PLN harus segera memindah tiang trafo yang berdiri dihalam rumah warga atau dipindahkan ke tempat lain, karena dirasa akan sangat membahayakan keselamatan warga terutama anak-anak yang sering bermain sekitar gardu.(Drs)


Next
« Prev Post
Previous
Next Post »
back to top