Mutasi Pejabat Lingkup Pemkab Luwu Timur Kembali Bergulir - Batara Pos

Peduli Kasih Batarapos


Mutasi Pejabat Lingkup Pemkab Luwu Timur Kembali Bergulir

Diposkan oleh On 22 Februari with No comments


Malili, batarapos.com – seperti biasanya, Bupati Luwu Timur (Ir. H. Muh. Thorig Husler) melakukan mutasi pejabat tepat pada hari Jumat, hari ini mutasi pejabat lingkup pemerintah kabupaten Luwu Timur kembali bergulir, Jumat (22/2/19).

Mutasi besar-besaran kali ini menurut sumber melibatkan ratusan pegawai lingkup Pemerintah Kabupaten Luwu Timur, mulai dari pegawai Eselon III sampai dengan Eselon IV.

Berikut beberapa nama yang diterima batarapos.com :

Baca Juga :

    1. Salman menjabat Sekretaris Satpol PP dan Damkar
    2. Raodah Karim menjabat Sekretaris Dinas Pendidikan
    3. H. Syawalong  menjabat Sekretaris Dinas Kebudayaan, Pariwisata, pemuda dan olahraga
    4. Sahrir menjabat  Sekretaris Dinas PUPR
    5. Burhan Mude menjabat Sekretaris Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu 
    6. Suheriah menjabat  Inpektur Pembantu Inspektorat 
    7. Andi Polewija menjabat Sekretaris Dinas Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah
    8. Hj. Risna menjabat Sekretaris Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah
    9. Hasyim menjabat Inspektur Pembantu Inspektorat 
    10. Erwin Laiwa menjabat Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa
    11. Nur Syaefullah menjabat  Camat Malili 
    12. Alimuddin Bachtiar menjabat Camat Kalaena 
    13. Amran Akmal menjabat Kapala Bagian Hukum 
    14. Rizky Alamsyah menjabat Kapala Bagian Humas dan Protokoler Setdakab
    15. Awaluddin Anwar menjabat Sekretari Badan pengelolaan Keuangan Daerah
    16. Sri Mulyani menjabat Camat Mangkutana 
    17. Umar Hasan menjabat Camat Tomoni
    18. Zainal menjabat Kepala Bagian Perlengkapan Setdakab
    19. A. Jumiati Adnan menjabat Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup
    20. Ketut Riawan menjabat Camat Angkona
    21. Amrullah Rasyid menjabat Sekretaris Dinas Pertanian 
    22. Amiruddin Rumae menjabat Sekretaris Dinas Sosial dan P3A
    23. Aswan Asis menjabat Inspektur pembantu Inspektorat 
    24. dr. Rosmini Pandin menjabat Sekretaris Dinas Kesehatan
    25. Balobo abbas menjabat Kepala Bidang Kesehatan Dinas Kesehatan
    26. Suhelmi menjabat Kapala Bidang pelayanan Medik RSUD I Lagaligo
    27. Putu Gede menjabat Sekretaris Camat Kalaena
    28. Julaeha menjabat Kapala Bidang Kesetaraan Gender Dinas Sosial dan P3A
    29. Baso Simon menjabat Kabid Dinas Kesehatan
    30. Parha menjabat Kapala Bidang Mutasi
    31. Relince menjabat Kepala Bidang Perpustakaan 
    32. Eksa putra menjabat Kepala Bidang Perencanaan BKPSDM 
    33. Surianti menjabat Sekretaris Camat Malili 
    34. Muh. Yusri menjabat Kepala Bidang Aset Badan Pengelolaan Keuangan Daerah
    35. Syaiful Abduh menjabat Sekretaris Camat Wotu
    36. Usman Junaidi menjabat Kepala Bidang Perhubungan Dinas Perhubungan 
    37. Safaruddin mustafa menjabat Kepala Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat (Satpol PP) 
    38. Basondeng menjabat Kepala Bidang Kelembagaan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 
    39. Heriwanto menjabat  Kepala Bidang Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman dan Pertanahan
    40. H. Umar menjabat Kepala Bidang Transmigran Dinas Ketenaga Kerjaan dan Transmigrasi
    41. Widada menjabat Kepala Pertanahan DPKP2
    42. A. Rahmat rizky menjabat Kepala Bidang Pengembangan SDM Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa
    43. Yulianus Kepala Bidang Dinas Komunikasi dan Informatika
    44. Arif fadilla Kepala Bidang Telematika 
    45. Tri Askari menjabat Kepala Bidang Jasa Konstruksi Dinas PUPR
    46. I Dewa Putu Alit Kepala Bidang UMKM Disdagkop
    47. Wahid Rahim menjabat Kepala Bidang Koperasi Disdagkop
    48. Ayub Kombong Kepala Bidang Penanaman Modal Disdagkop
    49. Saenab Samaring Kepala Bidang PTSP Disdagkop
    50. Subhan menjabat Kepala Bidang Peternakan Dinas Pertanian
    51. Muhtar SP Kepala Bidang Perkebunan Dinas Pertanian
    52. Hairil Muhtar Kepala Bidang Pengelolaan Sampah DLH
    53. Bakara Kepala Bidang Kebudayaan Dinas Pariwisata 
    54. Haeruddin menjabat Sekretaris Camat Mangkutana
    55. Fredrik Orbanus Kepala Bidang PAUD Dinas Pendidikan
    56. Darmawan Kepala Bidang Dinas Pendidikan
    57. dr. Benny menjabat Sekretaris RSUD I Lagaligo. 

    Laporan : Mus
    Editor : Yuni

    :)
    :(
    =(
    ^_^
    :D
    =D
    |o|
    @@,
    ;)
    :-bd
    :-d
    :p

    back to top